Tidak ada gaya bahasa kecuali metafora yang paling produktif didayagunakan dalam ekspresi dan komunikasi seni. Oleh karena itu, pembicaraan yang cermat dan lengkap tentang metafora sebagai alat ekspresi dan komunikasi seni selayaknya dilakukan terus-menerus seiring perkembangan penciptaan karya seni bermedium bahasa.
Dalam buku ini menemukan bagaimana teknik, metode, cara dan berbagai hal yang harus dipersiapkan sebelum anda berbicara di depan umum, dan dalam buku ini juga terdapat begitu banyak contoh naskah pidato dan bagaimana cara menjadi MC yang menarik, memikat dan mempesona.